Friday, February 6, 2015

Sinkronisasi Dapodikdas Versi 3.0.3 terakhir tanggal 15 Februari 2015 pukul 23.00 PM

Posted by Blogger Name. Category: ,

Kepada YTH.
1.Kepala Sekolah SD dan SMP Negeri/Swasta
2.Operator Sekolah SD dan SMP Negeri/Swasta
Se-Kabupaten Kebumen



Dengan Hormat,
Mohon untuk melaksanakan Updating Data Dapodikdas dan Sinkronisasi Dapodikdas Versi 3.0.3 terakhir paling lambat tanggal 15 Februari 2015 pukul 23.00 PM.

Pemanfaatan Data Dapodikdas per tri semester pertama Tahuan 2015 untuk :
1. DATA BOS : data siswa terakhir yang akan digunakan sebagai acuan Pencairan BOS TW 2 bulan April-Juni 2015, sesuai juknis BOS Tahun 2015. 

2. Pendataan untuk Keperluan KIP = Kartu Indonesia Pintar (beasiswa untuk Siswa keluarga Kurang mampu yang Orang Tua/Wali-nya sudah teregister/Terdata dalam KPS dan KKS atau yang memiliki Kartu KPS) agar segera di UPdate dan Di-sinkronisasikan dengan menggunakan Versi terbaru dengan install pembaruan Patch Dapodikdas Versi 3.03.

3. Penentuan Penggunaan Kurikulum yang diberlakukan untuk sekolah Berdasarkan Surat Edaran Bersama Ditjen Dikdas dan Dikmen NO. 233/C/KR/2015 Tentang Penetapan Sekolah Pelaksana Uji Coba Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2014/2015.

Patch Dapodikdas Versi 3.0.3 dapat didownload disini =https://www.dropbox.com/s/2jgu74edt…/PatchDapodikdas303.exe… 
Panduan Penginstallan dan Manual Versi 3.03 dapat di unduh di sini =https://www.dropbox.com/s/ej2af55xx1dj86c/Manual_303.pdf…


Yang harus diperhatikan Operator Sekolah tentang Dapodikdas Versi 3.03 adalah =
1. UPdate data detail Siswa selengkap2 nya sesuai data dokumen kependudukan yang sah. (Akte Kelahiran, KK atau KTP Ortu/Wali, Etc..)

2. UPdate data detail PTK selengkap2 nya sesuai data dokumen Kepegawaian yang sah baik PTK PNS maupun Non PNS. 

3. Langsung Sinkronisasikan Versi 3.03 untuk mengetahui apakah sekolah anda termasuk yang melaksanakan Kurikulum 2013 atau kembali ke KTSP 2006, sesuai hasil penetapan dari Kemdikbud RI.

4. Lakukan Updating Jam Pembelajaran Sesuai Kurikulum yang berjalan di sekolah.

5. Check and Re-Check semua data Isian, termasuk data posisi Akreditasi Sekolah (Dapodikdas) dan Updating SK Ijin Operasional -dan IJIN Pendirian Sekola dan Citra Spasial (Dapodikdas dan di Data referensi.data.kemdikbud,go,id) File manual dapat di download di sini :https://www.dropbox.com/…/%28revision%29Panduan%20Sederhana…

6. Pastikan Melakukan UPDATING Data dan Sinkronisasi yang kedua setelah memastikan penggunaan Kurikulum yang diberlakukan, dan Pastikan Kepala Sekolah Benar Benar sudah memverifikasi dan memvalidasi data Dapodikdas sebelum Sikronisasi terakhir setelah updating data. (Kepala Sekolah Bertanggung Jawab terhadap Hasil data yang di Sinkronisasikan oleh Operator Sekolah)

7. Selalu melakukan check Berkala pada Alamat Website Resmi Pendataan Pokok Pendidikan Dasar melalui lamanhttp://dapo.dikdas.kemdikbud.go.id dan mengelola NISN pada lamanhttp://vervalpd.data.kemdikbud.go.id


Surat resmi dari Dikpora sudah menyusul.
Terima Kasih.

Salam Satoe Data!!


KK Datadik Kab.Kebumen

Sumber : fb Operator Dapodikdasmen Sekolah Kabupaten Kebumen

Brown Doll

0 comments:

Post a Comment

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Wong Ndelok

Blog Archive